HomeBlogTrust FundWaliWartaMemperingati Hari Hutan Sedunia Bersama PT. Bio Farma

Memperingati Hari Hutan Sedunia Bersama PT. Bio Farma

Dalam rangka memperingati HARI HUTAN SEDUNIA yang jatuh pada setiap tanggal 21 Maret, Bio Farma mengadopsi 1.000 bibit pohon khas Pegunungan Jawa Barat (Wali Pohon) dan 3 hektare area Hutan Masigit Kareumbi (Wali Hutan), serta mendukung program Persemaian Bambu Masigit Kareumbi untuk menghasilkan 5.000 bibit bambu lokal.
.
Secara resmi, penanaman simbolis telah dilangsungkan pada Kamis, 28 Maret 2024.
.
Persemaian Bambu yang baru hadir mewarnai Kawasan Konservasi Taman Buru Masigit Kareumbi (TBMK) ini adalah pengejawantahan program pemberdayaan masyarakat yang diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran dari masyarakat sekitar kawasan (khususnya para perajin) untuk berkesinambungan melestarikan potensi bambu lokal, dan mengembangkannya sebagai usaha kerajinan kreatif.
.
.
#HariHutanSedunia #WaliPohon #WaliHutan #PersemaianBambu 

#BambooNursery #PemberdayaanMasyarakat #WJCTF 

#WestJavaConservation #KonservasiJawaBarat
.
@biofarmaid
@yayasan.wanadri
@masigitkareumbi

a subsidiary of

Program

Rekening Donasi

© 2024 · Conservation ID ·

This is a staging environment